Cara aman untuk mengujinya yaitu pertama kali anda buat dulu satu folder baru sebagai folder induk lalu pindahkan 1000folder.bat ke folder yang baru saja anda buat kemudian eksekusi aplikasi tersebut dan lihat hasilnya. Untuk menghapus folder yang terlalu banyak itu cukup anda hapus folder induknya.
Bagaimana cara membuatnya ?
1. Buka Notepad dengan cara ini :Start -> All Programs -> Accessories -> Notepad
atau Klik kanan pada desktop -> pilih New -> Pilih New Text Dokument.
2. Copy Pastekan kode dibawah ini :
@echo off :kagebushin md %random% goto kagebushin
Simpan file atau save as dengan nama 1000folder.bat atau rubah extension file TXT menjadi BAT. Eksekusi langsung file ini untuk melihat hasilnya. Kamu akan melihat tulisan "subdirectory or file xxxxx already exists" yang artinya folder xxxxx sudah berhasil dibuat.
0 Comment to "Cara Membuat 1000 Folder Secara Otomatis Dengan Batch File"
Posting Komentar